Gencar Sosialisasi Sapu Bersih Polsek Liukang Tangaya Suarakan Stop Pungli

    Gencar Sosialisasi Sapu Bersih Polsek Liukang Tangaya Suarakan Stop Pungli
    Gencar Sosialisasi Sapu Bersih Polsek Liukang Tangaya Suarakan Stop Pungli

    Gencar Sosialisasi Sapu Bersih Polsek Liukang Tangaya Suarakan Stop Pungli

    PANGKEP - Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Bripka Amrullah menggelar kegiatan sosialisasi sapu bersih pungli di wilayah binaannya. Selasa (30/01/24)

    Dalam kegiatan tersebut, Bripka Amrullah tidak hanya melakukan sambang tetapi juga memberikan himbauan kamtibmas kepada warga, mengajak mereka untuk bersama-sama menjaga keamanan dan ketertiban.

    Dalam penjelasannya, Bhabinkamtibmas menegaskan kepada warga bahwa pemberi dan penerima pungli sama-sama melanggar hukum dan dapat diproses secara hukum. Upaya sosialisasi ini bertujuan untuk mencegah terjadinya praktik pungutan liar yang dapat merugikan masyarakat dan merusak integritas lembaga kepolisian. Polsek Liukang Tangaya berkomitmen untuk menciptakan lingkungan yang bersih dari korupsi dan pungli demi terwujudnya pelayanan publik yang transparan dan adil.

    Kapolsek Liukang Tangaya Akp Nompo. SH. MH saat dikonfirmasi Mengatakan bahwa Kegiatan Saber Pungli yang ada di wilayahnya adalah Bukti Keseriusan dalam membasmi pungutan liar. Ucapnya ( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Jelang Pemilu, Bhabinkamtibmas Liukang Tangaya...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Minasatene Dampingi Celebes RailWay...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Jelang Sertijab, Danlanud Sultan Hasanuddin Pamitan Dengan Jajaran Forkopimda Maros Dan Otoritas Bandara Internasional Sultan Hasanuddin
    Danlanud Sultan Hasanuddin Hadiri Rapat Paripurna PIA Ardhya Garini Cabang 7/D.II Lanud Sultan Hasanuddin
    Jelang Sertijab, Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Exit Briefing
    Audiensi Personel TNI di KBRI Canberra Pererat Kerja Sama Indonesia-Australia

    Ikuti Kami